Hiburan HUT RI ke-80 yang Menggetarkan Hati di Gedung Indonesia Menggugat
Reporter: Nova Ayu Elysia | Redaktur: Dini Oktaviani Rahayu | Dibaca 1030 kali
Mon, 18 August 2025
Beragam pertunjukan digelar dalam rangka memeriahkan peringatan HUT RI ke-80 di Gedung Indonesia Menggugat, Jalan Perintis Kemerdekaan Nomor 5, Kota Bandung, Minggu (17/8/2025). Dengan suasana otentik, acara yang diselenggarakan di bangunan bersejarah dan menyimpan cerita tentang perjuangan bangsa Indonesia ini dihadiri oleh para peserta yang antusias merayakan kemerdekaan Indonesia
Seorang anak perempuan menari lincah diiringi oleh musik tradisional di Gedung Indonesia Menggugat, Jalan Perintis Kemerdekaan Nomor 5, Kota Bandung, Minggu (17/8/2025).Seorang peserta tengah membawakan puisi yang menggambarkan semangat perjuangan dan cinta tanah air dengan penuh penghayatan di Gedung Indonesia Menggugat, Jalan Perintis Kemerdekaan Nomor 5, Kota Bandung, Minggu (17/8/2025).Sederet lagu dipersembahkan oleh seorang peserta untuk mengiringi momen penuh makna dan menambah kehangatan suasana di Gedung Indonesia Menggugat, Jalan Perintis Kemerdekaan Nomor 5, Kota Bandung, Minggu (17/8/2025).Sejumlah audiens menikmati hiburan sehingga menciptakan momen yang sangat berkesan di Gedung Indonesia Menggugat, Jalan Perintis Kemerdekaan Nomor 5, Kota Bandung, Minggu (17/8/2025).