Sun, 9 February 2025

Mengenal Lebih Dekat Kegiatan Uji Laboratorium di BBSPJIA

Reporter: Husna Nurfadhilah | Redaktur: Dini Oktaviani Rahayu | Dibaca 976 kali

Sat, 25 January 2025

Laboratorium Penguji Bala Besar Standardisasi dan Pelayanan Jasa Industri Agro (BBSPJIA), merupakan unit layanan pengujian pangan dan non pangan sejak tahun 1909 yang beralamatkan di Jl. Ir H Juanda No.11 Bogor 16122. Laboratorium Penguji BBSPJIA sudah mendapat akreditasi dari NATA Australia pada tahun 1994-1999 dan sejak 1999 beralih ke Komite Akreditasi Nasional (KAN). Laboratorium Penguji BBSPJIA memberikan layanan pengujian yang akurat, independen, profesional dan telah diakreditasi sesuai ISO 17025:2017 oleh Komite Akreditasi Nasional dengan nomor akreditasi LP-057-IDN,Jumat (24/1/2025).

Teknisi laboratorium tengah melakukan uji pemisahan lemak di Laboratorium Instrumen Basah. Proses ini penting untuk menentukan kadar lemak dalam berbagai sampel, mulai dari makanan hingga produk industri, Jumat (24/1/2025).
Berbagai labu yang berisi larutan sampel yang tengah diuji untuk memisahkan kandungan lemaknya, di Laboratorium Instrumen Basah, Jumat (24/1/2025).
Potret detail Kalibrasi Jangka Sorong di Laboratorium Kalibrasi, Jumat (24/1/2025). (Sumber foto: Humas BBSPJIA/Kontributor)
Tim ahli, fokus pada uji coliform & E.coli untuk memastikan keamanan dan kualitas susu yang kita konsumsi sehari-hari. Setiap tetes susu yang kita minum harus terjamin bebas dari bakteri berbahaya, Jumat (24/1/2025). (Sumber foto: Humas BBSPJIA/Kontributor)
Bagikan :
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Terlama
Terbaru Suara Banyak
Inline Feedbacks
View all comments