Sat, 22 November 2025

Menebar Semangat Literasi Di SDN Palintang Jaya

Reporter: Hana Azizah Fitri/Magang | Redaktur: Dini Oktaviani Rahayu | Dibaca 333 kali

Mon, 23 June 2025

Potret kebersamaan para volunteer dan murid Sekolah Dasar Negeri (SDN) Palintang Jaya, saat membaca buku cerita bersama di Cilengkrang, Kabupaten Bandung, Minggu (21/6/2025). Mahasiswa Politeknik STIA LAN Bandung sukses mengadakan kegiatan bertajuk Jejak Lestari di SDN Palintang Jaya. Sebuah inisiatif yang lahir dari keprihatinan atas rendahnya tingkat literasi anak di Indonesia, dan kegiatan ini bertujuan meningkatkan minat baca anak-anak di wilayah terpencil.

Potret seorang anak tengah menghias Pohon Harapan di buku Jejak Lestari dalam rangkaian kegiatan Jejak Lestari di SDN Palintang Jaya, Cilengkrang, Kabupaten Bandung, Minggu (21/6/2025).
Potret seorang volunteer, saat membagikan makan siang kepada murid-murid SDN Palintang Jaya dalam kegiatan Jejak Lestari, di Cilengkrang, Kabupaten Bandung, Minggu (21/6/2025).
Bagikan :
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Terlama
Terbaru Suara Banyak
Inline Feedbacks
View all comments