Mon, 19 May 2025

Menuju Lebaran Idulfitri, Perajin Membuat Ribuan Ketupat

Reporter: Rafi Ikhwanudien Muhammad | Redaktur: Dini Oktaviani Rahayu | Dibaca 292 kali

Sat, 29 March 2025

Perajin menunjukkan sejumlah ketupat di Jl. Panorama, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jumat (28/3/2025). Jelang Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah, membuat ketupat menjadi budaya masyarakat Indonesia khususnya wilayah Kecamatan Lembang. Sebanyak 2500 ketupat disiapkan perajin dengan harga seribu perbuahnya.

Perajin tengah menyelesaikan produksi ketupat di Jl. Panorama, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jumat (28/3/2025).
Potret ribuan ketupat siap jual di Jl. Panorama, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jumat (28/3/2025).
Seorang pembeli tengah memilih ketupat di Jl. Panorama, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jumat (28/3/2025).
Bagikan :
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Terlama
Terbaru Suara Banyak
Inline Feedbacks
View all comments