Polisi menertibkan jalanan yang macet akibat blokade jalan di depan Gedung Pemerintahan Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (29/2/24). Kemacetan ini merupakan imbas dari unjuk rasa yang dilakukan Pergerakan Mahasiswa Islam (PMII) terkait kenaikan harga pangan.


