Mon, 24 March 2025

Proyek Pembangunan Tol Cisumdawu

Sun, 16 August 2020

Sejumlah pekerja menyelesaikan proyek pembangunan jalan tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) di Jln. Pamekaran, Kecamatan Rancakalong, Kabupaten Sumedang, Sabtu (15/8/2020). Kementerian PUPR menargetkan pembangunan Jalan Tol Cisumdawu yang memiliki panjang 61,5 kilometer ini dapat rampung pada akhir tahun 2020. Pembangunan tol yang bertujuan untuk memperlancar akses kendaraan dari Bandung menuju Bandara International Jawa Barat (BIJB) di Kertajati, Majalengka ini telah mencapai 60% pembangunan.

Bagikan :
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Terlama
Terbaru Suara Banyak
Inline Feedbacks
View all comments