Sejumlah pekerja menyelesaikan pembangunan Kolam Retensi Cieunteung di Jalan Siliwangi, Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung, Selasa (02/10/2018). Kolam retensi yang dibangun diatas tanah seluas 6,9 hektare dan memiliki daya tampung air mencapai 220 ribu meter kubik tersebut, rencananya mulai bisa beroperasi pada 2019 mendatang, sebagai tempat penampungan air untuk mengantisipasi banjir yang kerap terjadi di wilayah Bandung Selatan.
Rekomendasi
0 Komentar
Tag Terpopuler
Berita Terkini
Gempa Guncang Kertasari, Warga: Kami Sudah Merasakan 20 Kali Lebih Gempa sejak Kemarin
Lintas | Kam, 19 September 2024
Semangat Bebersih Bandung Warga Pasir Biru
News | Rab, 18 September 2024
Pesantren Miftahul Huda Al-Faqih 2 Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW
Lintas | Rab, 18 September 2024
Menjembatani Dunia Akademis dan Literasi: Kisah Inspiratif Zea, Sang Duta Baca
Feature, | Rab, 18 September 2024
Intip Salah Satu Sate Legendaris Bandung, Sate Damri
Feature, | Rab, 18 September 2024
Hampir 3 Tahun Beroperasi, Kampus Gersang Tak Kunjung Alami Perubahan
News | Sel, 17 September 2024